Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Top Skor Liga Europa, Pemain Incaran Liverpool Teratas

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Beberapa pemain Chelsea berpelukan saat merayakan gol ketiga yang dicetak Callum Hudson-Odoi dalam laga leg kedua babak 32 besar Liga Eropa melawan Malmo di Stamford Bridge, London, Inggris, Jumat dinihari, 22 Februari 2019. REUTERS
Beberapa pemain Chelsea berpelukan saat merayakan gol ketiga yang dicetak Callum Hudson-Odoi dalam laga leg kedua babak 32 besar Liga Eropa melawan Malmo di Stamford Bridge, London, Inggris, Jumat dinihari, 22 Februari 2019. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Babak 32 besar Liga Europa telah usai pada Jumat dini hari tadi. Sebanyak 16 tim telah memastikan tempat ke babak berikutnya.

Persaingan ketat ternyata tak hanya terjadi di level klub. Pada level individu, perebutan gelar pencetak gol terbanyak di kompetisi kasta kedua se-Eropa tersebut juga panas.

Untuk sementara waktu, puncak daftar top skor Liga Europa ditempati oleh penyerang Red Star Salszburg, Moanes Dabour. Tambahan satu gol saat Salszburg membekuk Club Burgge 4-0 dini hari membuat pemain yang kabarnya menjadi incaran Liverpool itu total sudah mencetak tujuh gol.

Penyerang Chelsea, Olivier Giroud, mengintai di posisi kedua bersama pemain Sevilla Wissam Ben Yedder dan penyerang Eintracht Frankfrut Luka Jovic.

Berikut daftar top skor Liga Europa hingga babak 32 besar:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

7 gol - Moanes Dabour (RB Salszburg)
6 gol - Olivier Giroud (Chelsea), Wissam Ben Yedder (Sevilla), Luka Jovic (Eintracht Frankfrut)
5 gol - Giovani Lo Celso (Real Betis), Sebastien Haller (Eintracht Frankfrut)
4 gol - Takumi Minamino (RB Salszburg), Fredrik Gulbrandsen (RB Salszburg), Ever Banega (Sevilla), Emilio Zelaya (Apollon), Patrick Cutrone (AC Milan), Lucas Alrio (Bayer Leverkusen)

Dengan melajunya RB Salszburg ke babak 16 besar, Dabour akan mendapat kesempatan untuk terus memperbanyak koleksi golnya. Jika mampu meraih gelar sepatu emas Liga Europa, maka bukan tak mungkin Liverpool akan benar-benar memboyongnya musim depan.

UEFA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

23 jam lalu

Pemain Liverpool, Darwin Nunez berselebrasi setelah menjebol gawang Burnley dalam laga lanjutan Liga Inggris di Anfield, Inggris, 10 Februari 2024. Liverpool memetik kemenangan 3-1 atas Burnley pada pekan ke-24 Liga Inggris di Anfield Stadium. REUTERS/Phil Noble
Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

Penyerang Liverpool Darwin Nunez diisukan masuk dalam radar Barcelona untuk menggantikan Robert Lewandowski musim depan.


Bayer Leverkusen Berpeluang Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan Benfica Saat Jamu AS Roma di Liga Europa

1 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Granit Xhaka melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Werder Bremen dalam pertandingan Liga Jerman di BayArena, Leverkusen, 14 April 2024. Leverkusen sukses melumat Werder Bremen dalam laga lanjutan pekan ke-29 Bundesliga 2023/24 dengan Florian Writz tampil gemilang dengan mencatat hattrick. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Bayer Leverkusen Berpeluang Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan Benfica Saat Jamu AS Roma di Liga Europa

Bayer Leverkusen akan menjamu AS Roma dengan keunggulan agregat 2-0 pada laga leg kedua semifinal Liga Europa pada Kamis waktu setempat, 9 Mei 2024.


Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

1 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp sangat puas dengan kemenangan 4-2 yang diraih timnya dari Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Inggris.


Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

1 hari lalu

Liverpool. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

Liverpool mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 4-2 dalam matchday ke-36 Liga Inggris 2023/24.


Rekap Hasil Liga Europa Leg Pertama Semifinal: AS Roma vs Bayer Leverkusen 0-2, Marseille vs Atalanta 1-1

4 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen berselebrasi. REUTERS/Angelika Warmuth
Rekap Hasil Liga Europa Leg Pertama Semifinal: AS Roma vs Bayer Leverkusen 0-2, Marseille vs Atalanta 1-1

Bayer Leverkusen mengalahkan AS Roma dengan skor 2-0 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Europa. Marseille vs Atalanta Imbang.


Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

5 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.


Top Skor Piala Asia U-23 2024 Jelang Babak Final dan Perebutan Posisi Ketiga: 3 Pemain Indonesia Masih Berpeluang

7 hari lalu

Pemain Uzbekistan Khusain Norchaev menjebol gawang Indonesia dalam Semifinal Piala Asia AFC U-23 antara Indonesia vs Uzbekistan, Senin, 29 April 2024. Cuplikan tayangan RCTI
Top Skor Piala Asia U-23 2024 Jelang Babak Final dan Perebutan Posisi Ketiga: 3 Pemain Indonesia Masih Berpeluang

Jadwal Piala Asia U-23 2024 memasuki fase akhir, yakni perebutan gelar juara dan posisi ketiga. Persaingan menjadi top skor masih berlangsung ketat.


Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

9 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah dan pelatih Jurgen Klopp. Action Images via Reuters/John Sibley
Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

9 hari lalu

Pemain West Ham United Michail Antonio melakukan selebrasi bersama Mohammed Kudus usai mencetak gol ke gawang Liverpool dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion London, London, 27 April 2024. Action Images via Reuters/John Sibley
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.


Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

9 hari lalu

Ekspresi pemain Liverpool Harvey Elliott setelah pemain West Ham United Michail Antonio mencetak gol dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion London, London, 27 April 2024. Liverpool hanya mampu bermain imbang dengan tuan rumah West Ham 2-2. REUTERS/David Klein
Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.